Pelatihan Posyantek Kecamatan Se Kab. Tapin

Tuesday, August 23, 2022

Sosialisasi  dan Pelatihan posyantek dalam rangka  memberikan pemahaman kepada pengurus dalam mengelola agar keberadaan maju dan berkembang. Keberadaan Posyantek bisa memberikan inovasi-inovasi desa untuk bisa dikembangkan dan digunakan semaksimal mungkin untuk mendukung di desa bisa mandiri. Secara peran dan peluang, posyantek desa bisa menjadi ujung tombaknya negara, salah satunya kebutuhan pangan, karena dari desa untuk kebutuhan pangan dalam memenuhi kebutuhan negara.

Atas dasar itu, pelatihan ini akan mendorong setiap Kecamatan untuk bisa memiliki Posyantek dan ini bisa menjadi alat atau media untuk pengembangan Desa, agar kedepannya bisa mandiri.

Pandemi memberikan tantangan dan peluang bagi Posyantek untuk dapat memberikan pilihan Teknologi Tepat Guna (TTG) dalam memberikan solusi permasalahan masyarakat.

Ada beberapa kriteria agar suatu teknologi dapat  dikategorikan sebagai teknologi tepat guna.

 

 Teknologi tersebut dapat digunakan oleh sumber-sumber yang tersedia di berbagai tempat.

 Teknologi yang diterapkan sesuai dan cocok dengan kondisi sosial ekonomi ang berlaku.

 Teknologi yang digunakan bisa memecahkan masalah yang dihadapi masyarakat.

Masyarakat mampu mempelajari, menerapkan, serta memelihara teknologi tepat guna tersebut.

 


Share this article :

0 comments:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Mumtaz - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Inspired by Sportapolis Shape5.com
Proudly powered by Blogger